Mengunakan Go Lang pada hosting Domosquare.com

Sebagai salah satu bahasa pemograman yang cukup populer saat ini Anda bisa memanfaatkan hosting Domosquare.com untuk develop atau menjalankan skrip yang ada tulis pada bahasa pemograman Go (Go lang). Untuk penggunaannya pastikan hal berikut: Anda menggunakan paket hosting Enterprise Meminta agar akun Anda di enable SSH nya. Request agar akun Anda diinstallkan fitur golang nya […]

Mengatasi error 404 Page Not Found CodeIgniter

Bagi kebanyakan PHP developer tentu pasti mengenal CodeIgniter, karena merupakan salah satu PHP Framework yang sangat banyak dipakai dan mudah dalam penggunaannya. Pada tutorial ini kita akan mempelajari bagaimana mengatasi error 404 Page Not Found pada CodeIgniter. Untuk error 404 dapat di sebabkan oleh 2 faktor: .htaccess yang belum atau tidak diset salah konfigurasi controller […]

Redirect Loop Website WordPress Cloudflare

Pada tutorial singkat ini kita membahas masalah dan solusi pada masalah redirect loop website wordpress yang memakai cloudflare. Hal ini terutama terjadi pada saat login ke dashboard wordpressnya. Kebanyakan masalah ini diakibatkan masalah settingan SSL di cloudflarenya. Oleh karena itu untuk menghindari masalah ini Anda harus memastikan jika wordpress Anda menggunakan https:// pada URL nya […]

Cara menghostingkan aplikasi python di cPanel

Sebagai salah satu bahasa pemograman yang populer, python juga dapat digunakan di cPanel. Untuk penggunaannya tidaklah sulit. Anda cukup login ke cPanel Anda dan pada bagian Software silahkan di klik Setup Python App. Pada halaman Setup Python App, Anda klik tombol Create Application Nah setelah terbuka, Anda akan menemukan form untuk pembuatan aplikasi python pada […]

Mencegah WordPress Brute Force via Cloudflare

WordPress merupakan CMS paling populer. Kepopuleran nya menyebabkan bahaya keamanan terhadap CMS ini juga tinggi. Salah satunya adalah brute force. Aksi brute force ini dapat mengganggu performa website Anda, dan juga lebih parahnya dapat menyebabkan website Anda kebobolan terutama jika Anda menggunakan informasi login yang mudah ditebak seperti username yang sederhana seperti admin, dan password […]

Clone private git di cPanel

Untuk clone private git agak berbeda urutan prosesnya dengan public repo. Hal yang dilakukan pertama kali adalah membuat public key SSH Anda. Hal ini bisa dilakukan dari SSH Anda. Untuk menggunakan SSH dari cPanel pastikan pertama akun Anda sudah aktif SSH nya, pada hosting domosquare.com terdapat pada paket enterprise:https://www.domosquare.com/hosting/enterprise Setelah Anda berada di SSH/Terminal Anda […]

Menggunakan git clone di cpanel hosting

Tutorial berikut akan menunjukkan penggunaan git clone pada hosting cPanel. Sebelum melanjutkan membaca tutorial, pastikan sebelumnya pada paket hosting yang Anda miliki akses ke SSH. Di domosquare.com, ini bisa Anda peroleh di paket Enterprise:https://www.domosquare.com/hosting/enterprise Baik jika dipastikan SSH Anda sudah aktif pada akun Anda, selanjutnya silahkan login ke cPanel Anda dan tuju halaman Git Version […]

Mengatasi error too many syntax or protocol errors

Ini merupakan tutorial singkat untuk mengatasi error: 2021-03-24 09:49:18 SMTP call from (XABC) [x.x.x.x]:50733 dropped: too many syntax or protocol errors (last command was “RCPT TO: <‘contoh@email.com’>”, C=EHLO,STARTTLS,EHLO,AUTH,MAIL,RCPT,RCPT,RCPT,RCPT,RCPT,RCPT,RCPT) Error ini sering diakibatkan oleh adanya quotation (tanda petik) saat mengirimkan email, contoh alamat yang seharusnya tertulis contoh@email.com ditulis ‘contoh@email.com’ atau <contoh@email.com ditulis <‘contoh@email.com’> Biasanya quotation ini […]

Cara menaikkan Maksimal Upload pada WordPress Multisite

WordPress multisite merupakan wordpress yang memungkinkan adanya beberapa website didalam satu instalasi wordpress 🙂 Sehingga setiap website dapat mengelola wordpressnya masing-masing 🙂 Pada tutorial ini kita akan mengetahui bagaimana cara mengatasi limit upload wordpress multisite yang hanya 1MB. Terlihat pada screenshoot di atas unggahan berkasnya hanya 1 MB, padahal di PHP limitnya sudah besar 🙂 […]

Remote database Mysql di cPanel menggunakan SSH Tunnel

Terkadang Anda menginginkan pengelolaan mysql yang lebih nyaman dengan mengakses mysql Anda melalui aplikasi mysql client langsung di PC Anda. Nah hal tersebut bisa disolusikan salah satunya dengan mengakses mysql secara remote melalui SSH Tunnel. Pada tutorial ini hal yang perlu Anda siapkan adalah: HeidiSQL, kita akan menggunakan heidiSQL sebagai mysql client pada tutorial kali […]

LIVECHAT